Kabar Rakyat
LMND Kecam Keputusan Drop-out 9 Mahasiswa di Halmahera Utara
JAKARTA: Pengurus Eksekutif Nasional Liga Mahasiswa Nasional untuk Demokrasi (LMND) mengecam keputusan sepihak Rektor Universitas Halmahera melakukan drop-out...
Ribka Tjiptaning Bantah Tudingan Penghilangan “Ayat Rokok”
JAKARTA: Anggota DPR Komisi IX Ribka Tjiptaning membantah tudingan LSM terkait dugaan penghilangaan ayat 2 Pasal 113 UU...
Petani Tulang Bawang Barat Tuntut Pengembalian Lahan
LAMPUNG: Seratusan petani dari Gunung Katun, kabupaten Tulang Bawang Barat, mendatangi kantor bupati setempat (11/10). Para petani mendesak...
Demo Ribuan Petani Di Kepulauan Meranti
PEKANBARU: Dua ribu petani melakukan aksi menuntut agar menteri kehutanan RI segera mencabut surat izin yang pernah diberikan...
Jajak Pendapat: Ekonomi dan Kesejahteraan “lubang terbesar” kegagalan SBY-Budiono
JAKARTA: Sebagian besar masyarakat menganggap bahwa letak kegagalan pemerintahan SBY-Budiono adalah di bidang pembangunan ekonomi dan kesejahteraan rakyat....
Akademi Rakyat, Sekolah gratis untuk anak jalanan dan kaum miskin..
Sementara Undang-undang Dasar 1945 mengharuskan negara untuk mencerdaskan kehidupan bangsa, pemerintah dengan kepala batu justru menyerahkan sektor pendidikan...
Petani Desak Tiga Perusahaan Angkat Kaki Dari Kabupaten Kepulauan Meranti
PEKANBARU: Komite Pimpinan Pusat Serikat Tani Riau (KPP-STR) mendesak agar tiga perusahaan pengelola hutan di Kabupaten Kepulauan Meranti,...
Imperialisme Dibalik Undang-Undang
Pernyataan Eva Kusuma Sundari, politisi dari PDIP dan juga mantan aktivis GMNI, bahwa adanya 76 produk undang-undang yang...
Duduki Lahan, Petani Tuntut Menhut Cabut Ijin PT. Inhutani
WAY KANAN: Aksi pendudukan lahan register seluas 55 ribu hektar di Way Kanan, Lampung, terus berlanjut (9/10). Para petani...
Penolakan Terhadap Alfamart Masih Berlanjut
GARUT: Puluhan anggota Serikat Rakyat Miskin Indonesia (SRMI) kabupaten Garut, Jawa Barat, melanjutkan aksi protes terhadap rencana pendirian...
Aktivis SRMI Protes Pelarangan Aksi
GARUT: Aktivis Serikat Rakyat Indonesia (SRMI) kabupaten Garut memprotes sikap kepolisian yang tidak mau menerima surat pemberitahuan aksi...
Putusan Mengabulkan Gugatan PHK Indosiar Dipersoalkan Serikat Karyawan
JAKARTA: Aktivis Serikat Karyawan (Sekar) Indosiar menganggap majelis hakim dalam Persidangan Hubungan Industrial (PHI) terkait gugatan PHK oleh...





