Dunia Bergerak
Chavez Serukan Perbaharui PBB
Meskipun tidak hadir secara langsung di pertemuan ke-66 Majelis Umum PBB, Presiden Venezuela Hugo Chavez membuat seruan penting:...
Venezuela Dukung Palestina Sebagai Negara Merdeka Dan Berdaulat
Republik Bolivarian Venezuela memberikan dukungan penuh kepada perjuangan Palestina untuk menjadi negara merdeka dan berdaulat. Dukungan itu disampaikan...
Maradona Minta Obama Bebaskan Lima Pejuang Kuba
Bintang sepak bola dunia, Diego Armando Maradona, menuntut Presiden AS Barack Obama segera membebaskan lima pejuang kuba yang...
Bagaimana Bolivia Mendemokratiskan Lembaga Peradilan
Pada tanggal 16 oktober mendatang, jutaan rakyat Bolivia akan memberikan suara dalam pemilu untuk memilih pejabat Mahkamah Agung,...
Seorang Aktor AS Dukung Revolusi Kuba
Danny Lebern Glover, salah satu aktor kawakan Amerika Serikat, mengaku sudah lama mendukung revolusi Kuba. Ia mengatakan hal...
Pekerja Kesehatan Publik Chile Mogok Nasional
Konfederasi Nasional Pekerja Kesehatan Kota Chile (Confusam) menggelar pemogokan nasional selama dua hari, yaitu tanggal 13 dan 14...
Wikileaks: AS Kucurkan Ribuan Dollar Perhari Untuk Destabilisasi Kuba
Wikileaks kembali membocorkan sebuah rahasia penting. Situs pembocor rahasia diplomatik AS itu membeberkan keterlibatan Departemen Luar Negeri Amerika...
200 Aktivis Pro-demokrasi Yang Ditahan Pemerintah Bahrain Mogok Makan
Sedikitnya 200 orang yang dipenjara oleh pemerintahan otoriter Bahrain melakukan mogok makan, Senin (5/9). Mereka adalah aktivis hak...
Protes Massal “Goyang” Israel
Sedikitnya 500 ribu orang terlibat dalam aksi protes di Tel Aviv tadi malam (3/9). Protes serupa juga terjadi...
Amerika Latin Rayakan Ulang Tahun Fidel Castro
Penyanyi dan musisi dari berbagai negara Amerika Latin tampil di teater Karl Marx, Havana, Kuba, malam ini (13/8)...
Bagaimana Venezuela Memenuhi Kebutuhan Sembako Rakyatnya
2 Agustus 2011: siang itu ratusan warga sudah berkumpul di acara pembagian sembako oleh sebuah tempat ibadah di...
Kerusuhan Di Inggris: Kriminalitas Atau Ketidakadilan?
Pekan ini sebuah kerusuhan besar melanda kota London, Inggris. Kerusuhan itu dipicu oleh terbunuhnya seorang pemuda kulit hitam,...





